Syifa A

07 Juni 2022 13:32

Iklan

Syifa A

07 Juni 2022 13:32

Pertanyaan

Tuliskan empat cara memanfaatkan SDA secara bijaksana?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

33

:

02

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Bella

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

07 Juni 2022 18:13

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat terkait cara memanfaatkan SDA secara bijaksana adalah : 1. Mengembangkan kebijakan industri, perdagangan, dan investasi. 2. Menggunakannya secara berhati hati. 3. tidak berlebihan saat memakaim 4. menggunakan secukupnya saja. Sumber daya alam atau disingkat SDA, adalah sumber daya yang berasal dari alam kemudian di manfaatnya oleh manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya. Sumber daya alam terbagi menjadi dua yaitu SDA dapat diperbarui dan SDA tidak dapat diperbarui. SDA yang dapat diperbarui adalah SDA yang apabila digunakan secara terus menerus jumlahnya tidak akan habis, seperti udara, air, tumbuhan, hewan dan lainnya. Sedangkan SDA yang tidak dapat diperbarui adalah SDA yang apabila digunakan secara terus menerus jumlahnya akan habis dan tidak akan kembali, karena terbentuk dari proses alam yang sangat lama, sepeti minyak bumi, gas alam, emas, dan lainnya. Jadi, cara memanfaatkan SDA secara bijaksana adalah : 1. Mengembangkan kebijakan industri, perdagangan, dan investasi. 2. Menggunakannya secara berhati hati. 3. tidak berlebihan saat memakaim 4. menggunakan secukupnya saja.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi