Fathir P

25 April 2020 21:01

Iklan

Iklan

Fathir P

25 April 2020 21:01

Pertanyaan

Tolong dibantu Apa Perbedaan Perubahan Kimia & Perubahan Fisika?


5

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Ardini

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

13 Januari 2022 04:08

Jawaban terverifikasi

Halo Fathir, kakak bantu jawab yaa. Perubahan fisika adalah perubahan materi yang tidak disertai dengan pembentukan zat yang jenisnya baru. Contoh perubahan fisika, pencampuran gula ke dalam air membentuk larutan gula. Perubahan kimia adalah suatu perubahan materi yang menghasilkan jenis dan sifat materi berbeda (baru) dari zat semula. Perubahan kimia dinamakan juga reaksi kimia. Contoh perubahan kimia adalah pembakaran kayu, jika kayu dibakar akan menghasilkan arang. Semoga membantu, selamat belajar! :)


Iklan

Iklan

Ghina A

25 April 2020 22:17

perubahan kimia adalah : perubahan yang tidak dapat kembali berbentuk semula dan menghasilkan zat baru sedangkan perubahan fisika adalah : perubahan yang tidak menghasilkan zat baru dan bisa kembali berbentuk semula cuman bisa segitu ajaπŸ˜„πŸ˜„ πŸ™πŸ™πŸ™πŸ™πŸ™trimakasih


Prabu B

26 April 2020 01:06

perubahan kimia adalah perubahan yang meng hasilkan zat baru dan tidak bisa kembali kebentuk semula perubahan fisika adalah perubahan yang tidak menghasilkan zat baru dan bisa kembali kebentuk semula


Elsa A

26 April 2020 00:45

kamu hebat ghina a, itu benar lo, hebat hebat πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘ŒπŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹πŸ‘‹


Dewi A

26 April 2020 01:03

kimia:menghasilkan zat baru fisika:tidak menghasil zat baru


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

angin benda apa a.gas b.cair c.padat

1

5.0

Jawaban terverifikasi