Marina S

27 Oktober 2021 16:12

Iklan

Marina S

27 Oktober 2021 16:12

Pertanyaan

Toko Tn Farid ready stock 3.256 pakaian untuk dijual secara online dan offline. Dalam 1 minggu, toko Tn. Farid ini telah berhasil menjual sejumlah pakaian dengan sebanyak 1.209. Sisa pakaian yang ada pada toko Tn Farid ialah sebanyak … a. 2047 b. 3037 c. 2.057 d. 2,037

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

24

:

10

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Haryadhi

01 November 2021 14:29

Jawaban terverifikasi

Hai Marina, terimakasih sudah bertanya Kaka bantu jawab ya Soal di atas adalah aplikasi soal perhitungan pengurangan bersusun ke bawah. Jadi, jumlah ready stock pakaian dikurangi dengan jumlah pakaian yang terjual. # 10 # + 3.256 1.209 ## 1 -------- - 2.047 Ket : "#" tanda spasi "." tanda ribuan 1. Posisi satuan : 10 + 6 - 9 = 7, ditulis 7 2. Posisi puluhan : 5 - 0 - 1 = 4, ditulis 4 3. Posisi ratusan : 2 - 2 = 0, ditulis 0 4. Posisi ribuan : 3 - 1 = 2, ditulis 2 Jadi, sisa pakaian yang ada pada toko Tn. Farid adalah 3.256 - 1.209 = 2.047 kg Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah a. 2.047 Semoga jawabannya membantu ya 😊


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

7/8 - 3/4 = ke bentuk pecahan campuran

46

5.0

Jawaban terverifikasi