Olivia D

15 Januari 2023 23:33

Iklan

Olivia D

15 Januari 2023 23:33

Pertanyaan

Tipe hibridisasi dari senyawa BCl3 adalah ...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

17

:

13

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

J. Siregar

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

24 Januari 2023 10:00

Jawaban terverifikasi

<p><strong><u>Jawaban yang benar adalah sp².</u></strong></p><p>&nbsp;</p><p>Proses hibridisasi merupakan <strong>proses penggabungan orbital-orbital asli dengan tingkat energinya berbeda menjadi orbital-orbital baru dengan tingkat energi yang sama</strong>. Orbital-orbital baru yang terbentuk ini disebut orbital hibrida.</p><p>&nbsp;</p><p>Konfigurasi atom B pada keadaan dasar adalah sebagai berikut.<br>₅B = 1s² 2s² 2p¹</p><p>Untuk membentuk senyawa BCl₃, atom B sebagai atom pusat harus menyediakan 3 buah orbital yang masing-masing terisi satu buah elektron untuk digunakan bersama dengan atom H.&nbsp;</p><ul><li>Pada keadaan dasar) terdapat orbital p pada kulit kedua yang terisi 1 buah elektron yang tidak berpasangan sehingga masih dibutuhkan 2 buah orbital lagi yang terisi 1 buah elektron yang tidak berpasangan untuk digunakan berikatan dengan elektron-elektron dari atom Cl.</li><li>Untuk dapat menyediakan 2 orbital yang berisi 1 buah elektron, maka 1 elektron atom B pada orbital 2s akan tereksitasi atau terpromosi menuju ke orbital 2p yang masih kosong. Setelah 1 elektron dari orbital 2s tereksitasi menuju ke orbital 2p yang kosong, maka tersedia 3 orbital yang berisi 1 elektron yang selanjutnya akan ditempati oleh elektron-elektron dari 3 buah atom Cl untuk berikatan kovalen.</li><li>Orbital yang digunakan oleh elektron dari atom Cl untuk bersenyawa adalah orbital 2s dan 2 buah orbital pada 2p, maka tipe hibridisasi yang terbentuk adalah sp².&nbsp;</li></ul><p>Untuk dapat lebih memahami proses eksitasi elektron dan hibridisasi pembentukan senyawa BCl₃ dapat disimak pada gambar diagram orbital di bawah ini.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, tipe hibridisasi pada senyawa BCl₃ adalah sp².</p>

Jawaban yang benar adalah sp².

 

Proses hibridisasi merupakan proses penggabungan orbital-orbital asli dengan tingkat energinya berbeda menjadi orbital-orbital baru dengan tingkat energi yang sama. Orbital-orbital baru yang terbentuk ini disebut orbital hibrida.

 

Konfigurasi atom B pada keadaan dasar adalah sebagai berikut.
₅B = 1s² 2s² 2p¹

Untuk membentuk senyawa BCl₃, atom B sebagai atom pusat harus menyediakan 3 buah orbital yang masing-masing terisi satu buah elektron untuk digunakan bersama dengan atom H. 

  • Pada keadaan dasar) terdapat orbital p pada kulit kedua yang terisi 1 buah elektron yang tidak berpasangan sehingga masih dibutuhkan 2 buah orbital lagi yang terisi 1 buah elektron yang tidak berpasangan untuk digunakan berikatan dengan elektron-elektron dari atom Cl.
  • Untuk dapat menyediakan 2 orbital yang berisi 1 buah elektron, maka 1 elektron atom B pada orbital 2s akan tereksitasi atau terpromosi menuju ke orbital 2p yang masih kosong. Setelah 1 elektron dari orbital 2s tereksitasi menuju ke orbital 2p yang kosong, maka tersedia 3 orbital yang berisi 1 elektron yang selanjutnya akan ditempati oleh elektron-elektron dari 3 buah atom Cl untuk berikatan kovalen.
  • Orbital yang digunakan oleh elektron dari atom Cl untuk bersenyawa adalah orbital 2s dan 2 buah orbital pada 2p, maka tipe hibridisasi yang terbentuk adalah sp². 

Untuk dapat lebih memahami proses eksitasi elektron dan hibridisasi pembentukan senyawa BCl₃ dapat disimak pada gambar diagram orbital di bawah ini.

 

Jadi, tipe hibridisasi pada senyawa BCl₃ adalah sp².

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

239

2.8

Jawaban terverifikasi