Chena R

23 Juni 2022 03:20

Iklan

Chena R

23 Juni 2022 03:20

Pertanyaan

Teropong astronomi memiliki jarak fokus lensa okuler sebesar kok dan menghasilkan perbesaran anguler pada teropong sebesar M untuk mata berakomodasi maksimum. Jika jarak titik dekat mata normal dinyatakan sebagai sn, panjang teropong astronomi tersebut dinyatakan dalam persamaan....

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

39

:

26


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Maria

Master Teacher

05 Juli 2022 08:24

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah d = fob + sok. Teropong adalah alat optik yang digunakan untuk melihat benda-benda yang sangat jauh agar tampak lebih dekat dan jelas. Untuk kasus pengamatan dengan mata berakomodasi maksimum, bayangan dari lensa okuler harus terletak di depan lensa okuler sejauh titik dekat pengamat, jadi : s'ok = -sn dengan : s'ok = jarak bayangan dari lensa okuler (cm) sn = titik dekat pengamat (25 cm) Jarak benda dari lensa okuler dihitung dengan rumus lensa tipis : 1/sok = 1/fok - 1/s'ok dimana : sok = jarak benda dari lensa okuler (cm) fok = jarak fokus lensa okuler (cm) s'ok = -sn (jarak titik dekat pengamat) Untuk panjang teropong berlaku rumus berikut : d = fob + sok dengan : d = panjang teropong (cm) fob = jarak fokus lensa objektif (cm) sok = jarak benda dari lensa okuler (cm) Jadi panjang teropong astronomi tersebut dinyatakan dalam persamaan : d = fob + sok


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!