Sarah S

05 Januari 2022 02:53

Iklan

Sarah S

05 Januari 2022 02:53

Pertanyaan

Teori asosiasi diferensiasi meyakini bahwa penyimpangan adalah hasil dari proses belajar Karena melalui proses belajar, seseorang dapat .. (A) diwarisi keterampilan menyimpang (B) mempelajari norma menyimpang (C) menghindari norma nonconform (D) menghadirkan deviant subculture (E) mempelajari penyimpangan secara umum

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

31

:

27

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Ayu

11 Januari 2022 04:03

Jawaban terverifikasi

Hai Sarah, kakak bantu jawab ya :) Jawaban yang tepat untuk soal di atas adalah B. Mempelajari norma menyimpang Yuk simak penjelasannya berikut ini! Teori Asosiasi Diferensial (Differential Association Theory) dikemukakan oleh sosiolog Edwin H. Sutherland. Ia memposisikan teorinya sebagai cara untuk menjelaskan sebab-sebab terjadinya kejahatan. Menurutnya, tindak kejahatan merupakan suatu perbuatan yang didapatkan setelah melalui proses belajar atau merupakan sesuatu yang dapat dipelajari. Tingkah laku jahat dapat dipelajari seseorang ketika berinteraksi secara intensif dalam pergaulan dengan orang atau kelompok yang melakukan kejahatan. Dengan demikian, teori asosiasi diferensiasi meyakini bahwa penyimpangan adalah hasil dari proses belajar, karena melalui proses belajar, seseorang dapat mempelajari norma menyimpang (B). Terimakasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Urbanisasi merupakan perpindahan masyarakat dari desa ke kota. Perpindahan ini dinamakan mobilitas .... (A) Vertical (B) Geografis (C) Antargenerasi (D) Intragenerasi (E) Vertikal naik

4

0.0

Jawaban terverifikasi