Abdullah S

20 Juli 2022 06:12

Iklan

Iklan

Abdullah S

20 Juli 2022 06:12

Pertanyaan

Tentukan kumpulan-kumpulan berikut ini merupakan suatu himpunan atau bukan ! a. Kumpulan siswa kelas VII yang berambut panjang.


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Eka

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

22 September 2022 23:32

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang benar adalah bukan himpunan.</p><p>&nbsp;</p><p>Ingat!</p><p>Himpunan adalah kumpulan objek tertentu yang memiliki definisi yang jelas dan dianggap sebagai satu kesatuan.</p><p>&nbsp;</p><p>Penyelesaian:</p><p>Kumpulan siswa kelas VII yang berambut panjang bukan merupakan himpunan karena tidak dapat didefinisikan dengan jelas. Definisi kata "panjang" berbeda untuk setiap orang (panjang menurut seseorang belum tentu panjang menurut orang lainnya).</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, kumpulan siswa kelas VII yang berambut panjang bukan merupakan himpunan.</p>

Jawaban yang benar adalah bukan himpunan.

 

Ingat!

Himpunan adalah kumpulan objek tertentu yang memiliki definisi yang jelas dan dianggap sebagai satu kesatuan.

 

Penyelesaian:

Kumpulan siswa kelas VII yang berambut panjang bukan merupakan himpunan karena tidak dapat didefinisikan dengan jelas. Definisi kata "panjang" berbeda untuk setiap orang (panjang menurut seseorang belum tentu panjang menurut orang lainnya).

 

Jadi, kumpulan siswa kelas VII yang berambut panjang bukan merupakan himpunan.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tentukan Jenis Pola Bilangan Berikut! d. 1, 3, 5, 7

273

5.0

Lihat jawaban (3)