Mysha M

02 Februari 2022 05:47

Iklan

Iklan

Mysha M

02 Februari 2022 05:47

Pertanyaan

tempat Tik di bidang ekonomi adalah sikap konsumtif. mengapa demikian? jelaskan!


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

V. Harmiliantika

23 Maret 2022 04:03

Jawaban terverifikasi

Halo, Mysha M , terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah Sifat konsumtif merupakan dampak negatif IPTEK di bidang ekonomi. Sikap konsumtif ini berawal dari meningkatnya kemudahan dalam melakukan transaksi barang secara online, banyaknya promosi dan iklan, hingga selalu lahirnya produk-produk yang memancing orang untuk membeli. Sikap konsumtif sendiri muncul karena seseorang tidak mampu berlaku bijak dalam menyikapi kemajuan IPTEK. Berikut ini penjelasannya: Kemajuan IPTEK di bidang ekonomi memang melahirkan berbagai ide dan inovasi dari segi bentuk produk, metode pemasaran hingga metode pembayaran dan pengiriman yang semakin menarik perhatian orang untuk membeli. Lama kelamaan, orang tidak sadar bahwa dirinya terpancing untuk terus membeli yang berujung pada sifat konsumtif yang merugikan diri sendiri secara tidak langsung. Meskipun demikian, seseorang dapat mengurangi sifat konsumtif ini baik yang belum maupun sudah sempat terjerumus pada sifat ini dengan cara menyusun skala prioritas dan bijak dalam memutuskan untuk membeli suatu produk barang maupun jasa di masa sekarang. Jadi, jawaban yang tepat adalah Sifat konsumtif merupakan dampak negatif IPTEK di bidang ekonomi. Sikap konsumtif ini berawal dari meningkatnya kemudahan dalam melakukan transaksi barang secara online, banyaknya promosi dan iklan, hingga selalu lahirnya produk-produk yang memancing orang untuk membeli. Sikap konsumtif sendiri muncul karena seseorang tidak mampu berlaku bijak dalam menyikapi kemajuan IPTEK. Semoga membantu.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut 1. Mengambil kesimpulan 2. Mempelajari suatu fenomena 3. mengambil keputusan yang berhubungan 4. mengembangkan teknik visualisasi data Tujuan membangun pola dari angka-angka menjadi grafik ditujukan oleh pernyataan nomor

95

5.0

Jawaban terverifikasi