Bufo M

16 Februari 2022 08:46

Iklan

Bufo M

16 Februari 2022 08:46

Pertanyaan

Teknik yang digunakan untuk membantu penderita diabetes mellitus yaitu ... A. Mieioma B. Terapi gen C. Retrovirus D. Plasmid E. Rekombinan DNA

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

00

:

12

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

27 Februari 2022 08:55

Jawaban terverifikasi

Hello Bufo M, Kak Fariz bantu jawab ya. Jawaban yang benar adalah D. Plasmid. Rekayasa genetika merupakan sebuah teknologi yang digunakan dalam memindahkan gen yang dikehendaki untuk mengembangkan dan memperbaiki sifat suatu tanaman, hewan dan makhluk hidup lainnya. Penerapan teknologi rekayasa genetika pada manusia pertama kali dilakukan pada penderita diabetes dengan cara menyambungkan gen yang memproduksi insulin ke dalam DNA bakteri dalam bioteknologi modern teknik plasmid. Pada teknik plasmid ini, bakteri 𝘌𝘴𝘀𝘩𝘦𝘳π˜ͺ𝘀𝘩π˜ͺ𝘒 𝘀𝘰𝘭π˜ͺ yang telah memiliki gen pengkode insulin yang di dalam plasmidnya dapat memproduksi hormon insulin untuk mengobati penyakit diabetes melitus. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi