Irema O

27 Januari 2022 15:19

Iklan

Irema O

27 Januari 2022 15:19

Pertanyaan

TBC merupakan kelainan paru-paru yang dapat disebarkan melalui cara berikut, kecuali โ€ฆ. A. Cairan ludah yang keluar saat batuk B. Menggunakan masker bergantian dengan penderita C. Menggunakan alat makan bergantian dengan penderita D. Menggunakan masker ketika berhadapan dengan penderita

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

19

:

15

:

24

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Laksmi

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

04 Februari 2022 10:17

Jawaban terverifikasi

Halo Irema, kakak bantu jawab ya :) Pilihan jawaban yang tepat adalah D. Tuberkulosis (TB) yang juga dikenal dengan singkatan TBC merupakan penyakit menular yang menyebabkan masalah kesehatan terbesar kedua di dunia setelah HIV. Penyakit ini disebabkan oleh basil dari bakteri ๐˜”๐˜บ๐˜ค๐˜ฐ๐˜ฃ๐˜ข๐˜ค๐˜ต๐˜ฆ๐˜ณ๐˜ช๐˜ถ๐˜ฎ ๐˜ต๐˜ถ๐˜ฃ๐˜ฆ๐˜ณ๐˜ค๐˜ถ๐˜ญ๐˜ฐ๐˜ด๐˜ช๐˜ด. Bakteri penyebab TBC bisa menular ketika penderita batuk, bersin, bicara, atau bernyanyi. Penyakit menular ini bisa menular lewat udara. Dengan menggunakan masker, maka akan menurunkan risiko tertular penyakit tersebut. Semoga membantu ya :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

18

3.5

Jawaban terverifikasi