Anonim A

27 Maret 2022 10:03

Iklan

Anonim A

27 Maret 2022 10:03

Pertanyaan

Tata urutan peraturan perundang-undangan mengandung makna bahwa peraturan perundang-undangan yang berlaku mempunyai hierarki atau tingkatan. Tata urutan perlu dijalankan sesuai dengan prinsip-prinsip atau asas lazim yang berlaku dalam hukum. Sebutkan 4 prinsip atau asas lazim yang berlaku dalam tata urutan peraturan perundang-undangan !

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

32

:

05

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Ghoniyah

29 Maret 2022 02:39

Jawaban terverifikasi

Hai Anonim, Kakak bantu jawab yaa. Jawaban yang benar adalah sebagai berikut : Prinsip-prinsip atau asas lazim yang berlaku dalam tata urutan perundang-undangan berdasarkan pasal 6 ayat 1 UU No. 12 tahun 2011 yaitu : 1. Asas Pengayoman. Setiap aturan perundang-undangan harus berfungsi memberikan perlindungan untuk menciptakan ketentraman. 2. Asas Kebangsaan. Setiap aturan perundang-undangan harus mencerminkan sifat dan watak bangsa Indonesia. 3.Asas Keadilan. Setiap aturan perundang-undangan harus mencerminkan keadilan secara porposional bagi setiap warga negara. 4. Asas Bhinneka Tunggal Ika. Setiap aturan perundang-undangan harus memperhatikan keragaman penduduk berdasarkan keragaman penduduk, agama, suku dan golongan. Jadi, Jawaban yang benar adalah seperti yang dijelaskan di atas. Semoga membantu yaa.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

16

3.5

Jawaban terverifikasi