Parto D

04 Februari 2022 07:30

Iklan

Parto D

04 Februari 2022 07:30

Pertanyaan

Tahap dimana keteraturan sosial berlangsung secara terus-menerus, diistilahkan dengan... a. Tertib sosial b. Order c. Keajegan d. Pola e. Harmoni

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

42

:

22

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Salma

Mahasiswa/Alumni STIE Indonesia Banking School

13 Februari 2022 08:52

Jawaban terverifikasi

Halo Parto, kakak bantu jawab ya :) Jawaban bagi pertanyaan tersebut adalah C. Keajegan. Yuk, simak penjelasan berikut! Keteraturan sosial diartikan sebagai suatu keadaan hubungan sosial yang berlangsung diantara anggota masyarakat secara selaras, serasi, dan harmonis sesuai dengan norma dan nilai yang berlaku dalam masyarakat. Terdapat beberapa unsur keteraturan sosial, yaitu: 1. Pola sosial, adalah suatu bentuk interaksi antarindividu yang kemudian dijadikan pola atau contoh oleh anggota masyarakat lain. 2. Keajegan, adalah suatu kondisi masyarakat ketika nilai dan norma sosial sudah dilakukan secara terus-menerus. 3. Order sosial, adalah nilai dan norma sosial yang sudah diakui dan ditaati oleh anggota masyarakat. 4. Tertib sosial, adalah nilai dan norma sudah dijalankan secara tertib oleh masyarakat dan terintegrasi dalam seluruh perilaku sehingga tercipta kondisi yang selaras. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Chesya H

01 April 2024 04:36

Salah satu unsur pembentukan keteraturan sosial adalah kondisi masyarakat dengan keteraturan relatif tetap akibat perilaku anggota masyarakat sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku secara terus menerus yang disebut dengan


Chesya H

01 April 2024 04:37

Berdasarkan sudut penerimaannya,lembaga sosial yang diterima masyarakat dinamakan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Urbanisasi merupakan perpindahan masyarakat dari desa ke kota. Perpindahan ini dinamakan mobilitas .... (A) Vertical (B) Geografis (C) Antargenerasi (D) Intragenerasi (E) Vertikal naik

4

0.0

Jawaban terverifikasi