Stepen W

10 Maret 2022 07:46

Iklan

Stepen W

10 Maret 2022 07:46

Pertanyaan

Supaya kemajuan IPTEK berpengaruh positif bagi kemajuan bangsa Indonesia, maka kita harus. a. Menerima dan memanfaatkannya teknologi b. Mendayagunakan demi kemakmuran rakyat c. Menggunakan sesuai kemampuan kita d. Mempelajari dan menerapkan sesuai kebutuhan e. Mencegah pengaruh negatif kemajuan teknologi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

28

:

25

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rafid

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

23 Maret 2022 01:04

Jawaban terverifikasi

Halo Stepen, kakak bantu jawab ya! Jawabannya adalah B. Mendayagunakan demi kemakmuran rakyat. Berikut penjelasannya ya! Globalisasi adalah tersebar luasnya pengaruh ilmu pengetahuan dan kebudayaan yang ada di setiap penjuru dunia ke penjuru dunia yang lain sehingga tidak jelas lagi batas-batas yang jelas dari suatu negara. Salah satu karakteristik globalisasi adalah adanya teknologi. Kemajuan IPTEK merupakan faktor utama yang mendorong terjadinya kemajuan dalam suatu bangsa. Oleh sebab itu, kita harus mampu mendayagunakan teknologi demi kemakmuran rakyat. Terima kasih sudah bertanya dan gunakan Roboguru, semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

10

0.0

Jawaban terverifikasi