Goma M

07 Juli 2022 14:44

Iklan

Goma M

07 Juli 2022 14:44

Pertanyaan

suatu rangkaian arus bolak balik di mana arus tertinggal 90 derajat oleh tegangan, maka rangkaian tersebut bersifat... a. kapasitif induktif b. induktif c. kapasitif d. resistif e. induktif kapasitif

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

34

:

02

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Frando

11 Juli 2022 20:32

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Induktif. Diketahui: Arus (I) tertinggal 90° oleh tegangan (V) Ditanya: Sifat rangkaian = ...? Jawab: Konsep yang kita gunakan adalah analisis rangkaian seri RLC. Pada rangkaian seri RLC terdapat tiga komponen yang perlu ditinjau, yaitu resistor (R), induktor (L), dan kapasitor (C). Ketiganya memiliki sifat berbeda yang akan menentukan sifat rangkaian pula. Sifat rangkaian ditentukan berdasarkan kriteria berikut: (a). Jika XL > XC, maka sifatnya induktif. Artinya arus listrik lebih lambat 90° dibandingkan tegangan. (b). Jika XL < XC, maka sifatnya kapasitif. Artinya arus listrik lebih cepat 90° dibandingkan tegangan. (c). Jika XL = XC, maka sifatnya resistif. Artinya arus listrik sefase atau sama dengan tegangan. XL merupakan reaktansi induktif dari induktor sedangkan XC merupakan reaktansi kapasitif dari kapasitor yang keduanya bergantung masing-masing pada nilai induktansi (L) dan kapasitansi (C). Berdasarkan soal dikatakan bahwa arus listrik tertinggal 90° dari tegangan, ini artinya memenuhi syarat XL > XC. Sehingga sifat rangkaian tersebut adalah induktif, dan seluruh kondisi pada induktor berlaku pada rangkaian tersebut. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

31

5.0

Jawaban terverifikasi