Christian E

20 Desember 2021 13:10

Iklan

Iklan

Christian E

20 Desember 2021 13:10

Pertanyaan

Suatu paham yang menganggap bahwa barang-barang mewah adalah segalanya disebut …. a. Materialisme b.Konsumerisme c. Sekulerisme d. Westernisasi e. Etnosentrisme


8

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Nadiyya

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

22 Desember 2021 06:31

Jawaban terverifikasi

Halo Christian E, kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah A. Materialisme. Yuk, simak penjelasan berikut! Globalisasi adalah tersebar luasnya pengaruh ilmu pengetahuan dan kebudayaan yang ada di setiap penjuru dunia ke penjuru dunia yang lain sehingga tidak jelas lagi batas-batas yang jelas dari suatu negara. Globalisasi mempunyai dampak positif dan negatif. Salah satu dampak negatif globalisasi adalah materialisme, yaitu suatu paham yang menganggap bahwa barang-barang mewah adalah segalanya. Terima kasih sudah bertanya dan gunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

berikan contoh perilaku dalam menghadapi perubahan sosial yang sesuai dengan karakteristik masyarakat Indonesia.

331

5.0

Jawaban terverifikasi