Lee S

18 Juni 2022 16:44

Iklan

Lee S

18 Juni 2022 16:44

Pertanyaan

Suatu kerangka yang menggunakan angka,huruf,atau kombinasi angka dan huruf untuk  memberikan tanda terhadap kalsifikasi yang sebelumnya telah dibuat disebut...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

03

:

44

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Rizky

Mahasiswa/Alumni Politekni Negeri Bandung

19 Juni 2022 02:08

Jawaban terverifikasi

Jawaban Kode rekening akun Pembahasan Kode Rekening Kode adalah suatu kerangka yang menggunakan angka atau huruf atau kombinasi angka dan huruf untuk memberi tanda terhadap klasifikasi yang sebelumnya telah dibuat. Pencatatan pada akun lebih mudah dilakukan apabila dengan menggunakan kode-kode di dalamnya. Pemberian kode akun disusun berdasarkan kode kelompoknya. Berikut beberapa jenis kode akun yaitu: 1. Kode akun numeral 2. Kode akun desimal 3. Kode akun mnemonik 4. Kode akun kombinasi huruf angka. Jadi, jawaban yang tepat adalah kode rekening akun


Iklan

Intan B

16 Januari 2024 03:45

1. Kode adalah suatu rangka yang menggunakan angka atau huruf atau kombinasi angka dan huruf untuk memberi tanda terhadap klasifikasi yang sebelumnya telah dibuat. Apakah yang dimaksud dengan pengkodean akun?


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

32

5.0

Jawaban terverifikasi