Alfa P

05 Januari 2020 09:25

Iklan

Iklan

Alfa P

05 Januari 2020 09:25

Pertanyaan

suatu kelas lengkap hadir 30 siswa rata rata berat badan mereka 42,6 kg.diukur ketika 5 siswa absen tidak sekolah,rata ratanya menjadi 43,12.maka jumlah berat badan ke 5 siswa yang absen itu adalah


11

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Nurhayati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

22 Desember 2021 13:40

Jawaban terverifikasi

Halo Alfa, kakak bantu jawab ya 😊 Jawaban: 200 kg Silahkan lihat penjelasan berikut ini ya. Konsep: Rata-rata = (jumlah seluruh data)/(banyaknya data) Pembahasan: Diketahui rata-rata berat badan 30 siswa 42,6 kg. Maka jumlah berat badan 30 siswa = banyaknya data x rata-rata = 30 x 42,6 = 1.278 kg Rata-rata berat badan dari 25 siswa adalah 43,12 kg. Maka jumlah berat badan 25 siswa = banyaknya data x rata-rata = 25 x 43,12 = 1.078 kg Sehingga jumlah berat badan 5 siswa yang absen adalah = jumlah berat badan 30 siswa - jumlah berat badan 25 siswa = 1.278 - 1.078 = 200 kg Jadi, jumlah berat badan 5 siswa yang absen itu adalah 200 kg.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

diketahui sistem persamaan 5x - 3y = 7 dan 2 x + y = 5 nilai dari 3x - 4y adalah

10

0.0

Jawaban terverifikasi

sebuah bus kota memuat 28 penumpang yang terdiri dari kelompok umum dan pelajar. ongkos penumpang umum Rp1.000,00 dan ongkos penumpang pelajar Rp800,00. jika uang yang diperoleh Rp24. 200,00 maka banyak penumpang umum adalah....

4

5.0

Lihat jawaban (1)

Iklan

Iklan