Gracias M
09 September 2022 09:30
Iklan
Gracias M
09 September 2022 09:30
Pertanyaan

1
1
Iklan
S. Tutut
Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember
04 November 2022 23:59
Jawaban : d. 300 cm3
Diketahui :
P = 2 x 105 Pa
V1 = 100 cm3 = 10-4 m3
W = 40 J
Ditanya :
V2 ?
Pembahasan :
Isobarik adalah proses termodinamika yang berlangsung pada tekanan tetap.
W = P x (V2 - V1)
ΔU = 3/2 x n x R x (T2 - T1)
Q = ΔU + W
dengan
W = usaha
P = tekanan
V = volume
ΔU = perubahan energi dalam
n = mol
R = konstanta gas
T = suhu
Q = kalor
Maka diperoleh :
W = P x (V2 - V1)
40 = 2 x 105 x (V2 - 10-4 )
2 x 10-4 = V2 - 10-4
V2 = 2 x 10-4 + 10-4
V2 = 3 x 10-4 m3
V2 = 300 cm3
Dengan demikian, volume akhir sebesar 300 cm3.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!