Safina M

28 Maret 2020 04:05

Iklan

Safina M

28 Maret 2020 04:05

Pertanyaan

struktur kulit dan namanya adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

15

:

36

Klaim

9

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Budiartini

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

21 Januari 2022 22:09

Jawaban terverifikasi

Halo Safina, kakak bantu jawab ya :) Struktur kulit terbagi menjadi tiga lapisan utama yaitu epidermis sebagai bagian terluar, lapisan dermis yang berada di tengah, dan bagian terdalam yakni hipodermis atau juga disebut subkutan. - Lapisan epidermis tersusun atas lapisan tanduk (stratum korneum) dan lapisan Malpighi. Lapisan tanduk (stratum korneum) berupa lapisan mati dan selalu mengelupas. Lapisan Malpighi terdiri atas lapisan spinosum, lapisan granulosum, dan lapisan germinativum. Lapisan spinosum berfungsi menahan gesekan dari luar. Lapisan granulosum merupakan lapisan yang mengandung pigmen melanin, dan lapisan germinativum merupakan lapisan yang membentuk sel-sel baru ke arah luar. Adanya pigmen melanin menyebabkan kulit manusia berwarna. - Lapisan dermis terdapat akar rambut, kelenjar keringat, kelenjar minyak, pembuluh darah, dan saraf. - Lapisan hipodermis merupakan lapisan yang terletak di bawah dermis dan berupa lapisan lemak. Lemak berfungsi sebagai cadangan makanan, pelindung tubuh terhadap benturan, dan menahan panas tubuh. Berikut adalah gambar struktur dan keterangannya! Semoga membantu ya :)

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan pengertian gerak pasif

2

0.0

Jawaban terverifikasi