Dica L

11 Januari 2022 10:19

Iklan

Dica L

11 Januari 2022 10:19

Pertanyaan

Strategi pendekatan yang dipakai dalam proses pemberdayaan komunitas atau masyarakat antara lain . . . . A. pendekatan kesejahteraan, pembangunan, dan pemberdayaan B. pendekatan suku, agama, dan ideologi C. rasa senasib dan sepenanggungan D. sebangsa dan setanah air E. pendekatan etnis, sosial budaya, dan hukum

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

39

:

56

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Listyawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

19 Januari 2022 01:18

Jawaban terverifikasi

Hallo Dica L. Kakak bantu jawab ya! Jawaban yang tepat adalah A. Pendekatan kesejahteraan, pembangunan dan pemberdayaan. Berikut ini pembahasannya ya! Menurut Eliot ada tiga strategi pendekatan yang dipakai dalam proses pemberdayaan komunitas atau masyarakat, yaitu : 1. Pendekatan kesejahteraan (the welfare approach), memberikan bantuan kepada kelompok-kelompok tertentu misalnya mereka yang terkena musibah bencana alam. 2. Pendekatan pembangunan (the development approach), memusatkan perhatian pada pembangunan untuk meningkatkan kemandirian, kemampuan dan keswadayaan masyarakat. 3. Pendekatan pemberdayaan (the empowerment approach), melihat kemiskinan sebagai akibat proses politik dan berusaha memberdayakan atau melatih rakyat untuk mengatasi ketidakberdayaannya. Berdasarkan pembahasan tersebut, maka pilihan jawaban yang sesuai dengan pertanyaan soal adalah A. Pendekatan kesejahteraan, pembangunan, dan pemberdayaan. Demikian Dica L. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

10

0.0

Jawaban terverifikasi