Lestari L

06 Mei 2022 20:49

Iklan

Lestari L

06 Mei 2022 20:49

Pertanyaan

sosialisasi sekunder terjadi melalui agen- agen sebagai berikut .... a. keluarga, masyarakat, dan sekolah b. sekolah, media massa, dan c. teman bermain, sekolah, dan media massa d. ayah, ibu, dan anggota kerabat dekat e. tetangga, masyarakat, dan keluarga

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

49

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Jannah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

07 Mei 2022 10:18

Jawaban terverifikasi

Hallo Lestari, Kakak bantu jawab ya :). Jawaban yang benar adalah (B) Sekolah, media massa; dan (C) Teman bermain, sekolah, dan media massa. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut! Sosialisasi sekunder adalah lanjutan dari sosialisasi primer yang memperkenalkan individu ke dalam kelompok-kelompok selain keluarga dalam masyarakat. Agen-agen sosialisasi sekunder yaitu sekolah, lingkungan sepermainan, media masa, serta kelompok masyarakat lainnya. Jadi, agen-agen sosialisasi sekunder yaitu sekolah, media massa, dan teman bermain. Demikian Kak, terima kasih telah menggunakan dan bertanya di Roboguru. Semoga bermanfaat :).


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi