Anggita M

20 April 2020 04:55

Iklan

Anggita M

20 April 2020 04:55

Pertanyaan

Soal 1. Andi dan Yanto mendirikan Usaha Dagang bernama “ Firma Jaya Abadi “ di kota Jakarta . Dengan Modal usaha sebesar Rp 500.000.000.- yang masing-masing menanamkan modal di firma tsb sbb. Modal Andi sebesar Rp 300.000.000.- Modal Yanto “ 200.000.000.- + Jumlah Rp 500.000.000.- Dalam akte pendirian Perusahaan ini ditetapkan tentang pembagian keuntungan usaha tsb.sebagai berikut: 1. Laba bersih usaha harus lebih dulu dikurangi bunga modal masing-masing persero. 2. Gaji tahunan masing-masing persero. 3. Sisanya baru dibagi berdasarkan Modal masing-masing persero yang disetorkan dalam usaha tsb. Bagaimana Pembagian Laba usaha Firma Jaya Abadi bila bunga Modal usaha ditetapkan sebesar 10% per tahun dari Modal para persero yang disetor. Sedangkan Gaji persero Andi sebesar Rp 60 juta rupiah setahun dan Gaji persero Yanto sebesar Rp 48 juta rupiah setahun Sedangkan Keuntungan Usaha Firma ini pada tahun pajak 2018 sebesar Rp 150 juta rupiah. Soal no 2. Koperasi Serba Usaha “ Mekar Indah “ di kota Bagor berdiri dengan Modal sebesar Rp 1.500.000.000.- dengan jumlah anggota sebanyak 400 orang. Dalam tahun pajak 2018 memperoleh saldo sisa hasil usaha dari usaha Toko bahan kebutuhan pokok dan simpan pinjam sebesar Rp 290,000,000,- yang terbagi dari usaha took sebesar Rp 200.000.000.- dan dari simpan pinjam sebesar Rp 90.000.000.- setelah dikurangi pajak penghasilan. Modal Koperasi ini terdiri dari : Simpanan Pokok sebesar Rp 800.000.000.- Simpanan Wajib Rp 500.000.000.- Simpanan suka rela Rp 200.000.000.- Sedangkan pembagian SHU akan dilakukan sbb 25% untuk cadangan Koperasi. 20% untuk Jasa Modal 25 % Untuk jas Anggota 10 % Untuk dana kesejahteraan pegawai Koperasi 5 % Untuk dana Pendidikan dan pengembangan Pegawai Koperasi. 5 % Untuk dana Sosial. Hitunglah berapa besar SHU yang akan diterima Andi sebagai Anggota Koperasi Tsb bila dalam tahun Pajak tsb Andi melakukan pembelian di took koperasi sebanyak Rp 24.000.000.- serta meminjam ( utang pada koperasi ) sebesar Rp 5000.000.- dan telah lunas. Sedangkan jumlah pembelian barang di toko oleh semua anggota koperasi dalam satu tahun pajak ini sebesar Rp 150.000.000.- dan jumlah Peminjam para anggota koperasi dalam satu tahun pajak ini sebesar Rp 200.000.000.- Kalau Jumlah simpanan Andi di Koperasi ini sebagai anggota sebesar Rp 15.000.000.-

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

43

:

28

Klaim

5

0


Empty Comment

Belum ada jawaban 🤔

Ayo, jadi yang pertama menjawab pertanyaan ini!

Mau jawaban yang cepat dan pasti benar?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Temukan jawabannya dari Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa pengertian ekonomi

2

5.0

Jawaban terverifikasi

contoh praktek monopoli di indonesia

1

0.0

Jawaban terverifikasi

Iklan