Monica A

16 Maret 2022 11:11

Iklan

Monica A

16 Maret 2022 11:11

Pertanyaan

Slogan Bhinneka Tunggal Ika yang saat ini menjadi slogan Republik Indonesia, terdapat pada kitab…. A. Sutasoma B. Bharata Yudha C. Nagarakertagama D. Bharatayudha

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

56

:

40

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Subadri

27 Maret 2022 15:51

Jawaban terverifikasi

Hallo Monica A, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah A. Sutasoma Mari simak pembahasan berikut! Kitab Sutasoma dikarang oleh Mpu Tantular pada masa pemerintahan raja Hayam Wuruk (1350-1389). Kitab ini berupa lembaran-lembaran lontar. Kitab ini menceritakan putra raja yang bernama Sutasoma yang rela meninggalkan keduniawian dan mendalami agama Buddha. Dalam kitab ini terdapat pada pupuh 139 bait IV terdapat istilah Bhinneka Tunggal Ika tan hana Darma Mangrwa yang berarti terpecah belahlah itu, tetapi satu jugalah itu, tidak ada kerancuan dalam kebenaran. Dengan demikian kitab Sutasoma merupakan karangan Mpu Tantular. Jadi, jawaban yang tepat adalah A. Semoga membantu.


Iklan

Muhammad F

16 Maret 2022 11:38

A. Sutasoma


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi