Jane A

18 Januari 2022 09:01

Iklan

Iklan

Jane A

18 Januari 2022 09:01

Pertanyaan

Siti dan Dayu membuat kerajinan dari kain flannel. Mereka membuat buah jeruk yang berbentuk menyerupai bola. Berapa cm² kain flannel yang dibutuhkan Siti dan Dayu jika diameternya 7 cm?


6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Ziyandzakya

23 Januari 2022 03:44

Jawaban terverifikasi

Halo Jane, terimakasih sudah bertanya di Ruangguru, kakak coba bantu jawab ya :) Jawabannya adalah 154 cm². Konsep: Ingat kembali rumus untuk menentukan luas permukaan bola: L = π x d² dengan L : luas permukaan bola d : diameter alas tabung π = 22/7 untuk d kelipatan 7 atau π = 3,14 untuk d bukan kelipatan 7 Pembahasan: Diketahui Siti dan Dayu membuat kerajinan dari kain flannel. Mereka membuat buah jeruk yang berbentuk menyerupai bola dengan diameter d = 7 cm. Kita diminta untuk menentukan berapa cm² kain flanel yang dibutuhkan mereka untuk membuat kerajinan. Artinya sama saja kita harus menentukan luas permukaan dari buah jeruk yang berbentuk bola tersebut. Berdasarkan rumus di atas, maka luas permukaan dari buah jeruk yang berbentuk bola dapat kita hitung: L = π x d² L = π x 7² Karena d kelipatan 7 maka kita ambil nilai π = 22/7, sehingga L = 22/7 x 7² L = 22/7 x 7 x 7 L = 22 x 1 x 7 L = 22 x 7 L = 154 cm² Jadi, kain flanel yang dibutuhkan Siti dan Dayu untuk membuat kerajinan adalah 154 cm². Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Hasil dari 1/6 + 7/12 : 2/3 adalah ....

361

5.0

Jawaban terverifikasi