Jona A

01 Februari 2022 14:00

Iklan

Jona A

01 Februari 2022 14:00

Pertanyaan

Silinder pejal menggelinding pada bidang datar kasar sepert gambar di samping. Bila F = 10 N massa dan diameter silinder 8 kg dan 20 cm, maka percepatan sudut silinder adalah ... A. 5/6 rad/s2 B. 6/5 rad/s2 C. 8 1/3 rad/s2 D. 8 2/3 rad/s2 E. 12 rad/s2

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

49

:

37


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Ang

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sumatera Utara

07 Februari 2022 08:05

Jawaban terverifikasi

Hai, Jona A. Jawabannya adalah c. 8 1/3 rad/s² Untuk silinder pejal menggelinding, berlaku hukum II Newton tentang gerak rotasi dan translasi yaitu : a) gerak rotasi. ∑ τ = I. 𝛼 dimana : τ = momen gaya (Nm) τ = F.L gaya F dengan lengan torsi L harus saling tegak lurus. I = momen inersia (kg.m²) I silinder pejal = ½.m.r² m adalah massa silinder (kg) dan r adalah jari-jari (m) 𝛼 = percepatan sudut (rad/s²) b) Gerak translasi. ∑F = m.a dimana : ∑F = resultan gaya yang bekerja (N) m = massa (kg) a = percepatan (m/s²) hubungan percepatan dengan percepatan sudut adalah a = 𝛼.r Diketahui : F = 10 N m = 8 kg d = 20 cm r = ½.20 = 10 cm = 0,1 m Ditanya : 𝛼 = ...? Pembahasan : a) gerak rotasi. ∑ τ = I. 𝛼 f.r = ½.m.r². 𝛼 f = ½.8.0,1. 𝛼 f = 0,4.𝛼 b) Gerak translasi ∑F = m.a F - f = m.a 10 - 0,4.𝛼 = 8. 𝛼.0,1 10 = 1,2.𝛼 𝛼 = 8 1/3 rad/s² Jadi percepatan sudut silinder adalah 8 1/3 rad/s². Oleh karena itu jawaban yang benar adalah C. Terima kasih telah bertanya di Roboguru


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!