Andika A

16 April 2020 02:37

Iklan

Iklan

Andika A

16 April 2020 02:37

Pertanyaan

siklus hidup katak adalah....


9

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Gracika

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

25 Februari 2022 06:26

Jawaban terverifikasi

Halo dek, kakak bantu jawab ya :D Siklus hidup katak adalah sebagai berikut : 1. Telur Induk katak akan mengeluarkan banyak telur di air. Tergantung pada jenisnya, ada telur katak yang menetas dalam waktu beberapa hari, ada juga telur katak yang menetas dalam waktu beberapa minggu. 2. Berudu Saat menetas dari telur, katak mengalami fase kecebong atau berudu. Berudu memiliki bentuk tubuh yang lebih mirip ikan dibandingkan katak. Berudu ini berjalan selama beberapa minggu. Selain itu berudu juga mulai menumbuhkan kaki belakang. 3. Katak Muda Setelah memasuki tahapan daur hidup katak muda, tubuh berudu mulai menumbuhkan dua kaki depan dan ekornya semakin pendek. Saat ekornya sudah benar-benar pendek, itulah fase katak muda. Katak muda memiliki ukuran tubuh yang kecil, tapi ia sudah bisa berpindah ke daratan. 4. Katak Dewasa Memasuki tahapan daur hidup katak dewasa, ekor katak muda akan benar-benar menghilang. Katak dewasa sudah bisa makan makanan dari darat, seperti serangga. Proses katak dewasa ini berjalan sekitar 2 - 4 tahun sampai ia bisa berkembang biak. Semoga membantu ya. Terimakasih :)


Iklan

Iklan

Lofresia H

29 Juni 2020 07:57

1. Telur 2. Berudu/kecebong 3. Berudu berkaki 2 4. Berudu berkaki 4 5. Berudu tanpa ekor 6. Katak muda/anak katak 7. Katak dewasa


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

dua manfaat hewan bagi lingkungan sekitar

1

0.0

Jawaban terverifikasi

kalo kita di pukul teman kita harus a. pukul juga b. langsung kabur supaya tidak di pukul c. memanggil orang yang lebih besar yang mana ya 🙄🙄🤔🙄😥

5

0.0

Lihat jawaban (6)