Cara M

13 Januari 2022 17:08

Iklan

Cara M

13 Januari 2022 17:08

Pertanyaan

sikap positif terhadap kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahan Indonesia dapat diwujudkan dengan cara... a. terlibat dalam kegiatan musyawarah b. terlibat dalam tawuran c. terlibat dalam kelompok suporter sepak bola d.ikut serta dalam kegiatan-kegiatan teroris

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

01

:

34

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Suryanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Tarumanagara

15 Januari 2022 05:53

Jawaban terverifikasi

Halo Cara M, kakak bantu jawab ya. Jawaban soal diatas adalah A. Terlibat dalam kegiatan musyawarah. Cermati penjelasan berikut ya! Sikap positif terhadap kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahan: 1.Menjalankan peraturan pemerintahan sebagai rakyat Indonesia. 2.Tidak membanding-bandingkan antar rakyat indonesia karena dalam hukum rule of law dijelaskan bahwa "perlakuan yang sama didepan hukum bagi setiap warga negara" 3.Menghormati dan tunduk terhadap hukum/pemerintahan yang telah berlaku. 4. Menjadi Rakyat Indonesia yang disiplin dan tertib terhadap sistem pemerintahan Indonesia. Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah A. Semoga bermanfaat ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

16

3.5

Jawaban terverifikasi