Sri Y

25 September 2023 09:05

Iklan

Sri Y

25 September 2023 09:05

Pertanyaan

Sifat bunyi yang benar adalah... a. memiliki kecepatan lebih cepat dari cahaya b. memiliki kecepatan lebih lambat dari cahaya c. bergerak ke satu arah saja d. tidak dapat di pantulkan

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

19

:

19

:

38

Klaim

206

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Kevin L

Gold

25 September 2023 09:25

Jawaban terverifikasi

Sifat bunyi yang benar adalah B. Memiliki kecepatan lebih lambat dari cahaya. Bunyi merupakan gelombang mekanik yang merambat melalui medium, seperti udara, air, atau benda padat, dengan kecepatan yang jauh lebih lambat daripada kecepatan cahaya. Cahaya, di sisi lain, adalah gelombang elektromagnetik yang merambat pada kecepatan yang sangat tinggi dalam ruang hampa udara.


Iklan

I G

Community

06 Oktober 2023 05:47

Jawaban terverifikasi

Bunyi memiliki 3 sifat, yaitu merambat melalui media, dapat dipantulkan, dan dapat dibiaskan. Bunyi hanya bisa merambat dengan adanya media perambatan. Jika tidak melalui media, bunyi tidak bisa sampai ke telinga kita. Media perambatan bunyi ada 3, yaitu benda padat, cair, dan gas. Jadi jawaban nya adalah B.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan