Ruli F

08 Maret 2020 12:08

Iklan

Iklan

Ruli F

08 Maret 2020 12:08

Pertanyaan

siapa pendiri budi utomo


2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

G. Fitri

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

28 Desember 2021 06:22

Jawaban terverifikasi

Hai Ruli F, Kakak bantu jawab ya. Pendiri dari Budi Utomo antara lain Dr. Soetomo, Goenawan Mangoenkoesoemo, dan Soeraji. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Masa penjajahan bangsa asing telah membuat tatanan masyarakat Indonesia tidak menentu. Penderitaaan tiada akhir membuat beberapa tokoh menginisasi untuk membentu organisasi sebagai alat untuk menyebarluaskan semangat sebagai bangsa untuk melepaskan diri dari penjajahan kolonial Belanda. Perkembangan dari kesadaran nasional tersebut mengalami titik kemajuan ketika organisasi Budi Utomo lahir pada tahun 1908 tepatnya pada tanggal 20 Mei. Budi Utomo ialah organisasi modern pertama yang memberikan inspirasi kepada bangsa Indonesia lainnya untuk melakukan perjuangan melalui basis organisasi yang terstruktur dengan jelas. Awal mula ide pembentukan organisasi ini datang dari seorang alumni Sekolah Dokter Jawa atau STOVIA yaitu Dr. Wahidin Soedirohoesodo. Wahidin datang ke STOVIA pada tahun 1907 dan bertemu mahasiswa disana, ia mengungkapkan ide-ide mengenai pendirian organisasi yang dapat memajukan banga. Ide atau gagasan tersebut disambut baik, hingga pada akhirnya Dr. Seotomo, Goenawan Mangoenkoesoemo, dan Soeraji merealisasikan hal tersebut dengan mendirikan Budi Utomo. Tujuan organisasi ini ialah memajukan pengajaran dan kebudayaan. Semoga membantu 😊


Iklan

Iklan

Cyntia A

08 Maret 2020 12:33

doktor soetopo


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Peristiwa di Benteng Sao Paulo menjadi salah satu dorongan bagi Sultan Baabullah memimpin perlawanan rakyat Ternate menghadapi VOC. Peristiwa di Benteng Sao Paulo yang dimaksud adalah… a.Serangan Portugis terhadap istana Kerajaan Ternate b.Penangkapan pemuka agama Islam yang melewati benteng c.Pembunuhan Sultan Hairun pada saat perundingan damai dengan Portugis d.Penerapan kerja paksa bagi rakyat untuk menyelesaikan pembangunan benteng

17

0.0

Jawaban terverifikasi