Athar M

06 Januari 2023 15:31

Iklan

Athar M

06 Januari 2023 15:31

Pertanyaan

Shinta berjalan ke utara sejauh 4 meter. Setelah berhenti sejenak, ia berjalan lagi ke arah utara sejauh 2 meter. Jika kemudian ia berjalan ke arah Barat sejauh 8 meter, maka jarak dan perpindahan yang ditempuh Shinta adalah...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

11

:

49

Klaim

6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Frando

11 Januari 2023 09:46

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang benar adalah 14 m dan 10 m.</p><p>&nbsp;</p><p>Pembahasan:</p><p>Jarak adalah panjang total lintasan yang ditempuh. Jarak merupakan besaran skalar.</p><p>Sehingga dari informasi soal, jarak yang ditempuh Shinta adalah:</p><p>Jarak = 4 + 2 + 8 = 14 m.</p><p>&nbsp;</p><p>Perpindahan adalah perubahan posisi benda terhadap posisi awalnya. Perpindahan merupakan besaran vektor.</p><p>Sehingga dari informasi soal, apabila digambarkan akan membentuk sebuah segitiga siku-siku dengan panjang sisi tegak 6 m dan sisi datar 8 m. Perpindahan adalah panjang garis miringnya dan diperoleh dari teorema Pythagoras yaitu:</p><p>Perpindahan = √(6<sup>2</sup> + 8<sup>2</sup>)</p><p>Perpindahan = √100</p><p>Perpindahan = 10 m.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, jarak dan perpindahan yang ditempuh Shinta berturut-turut adalah 14 m dan 10 m.</p>

Jawaban yang benar adalah 14 m dan 10 m.

 

Pembahasan:

Jarak adalah panjang total lintasan yang ditempuh. Jarak merupakan besaran skalar.

Sehingga dari informasi soal, jarak yang ditempuh Shinta adalah:

Jarak = 4 + 2 + 8 = 14 m.

 

Perpindahan adalah perubahan posisi benda terhadap posisi awalnya. Perpindahan merupakan besaran vektor.

Sehingga dari informasi soal, apabila digambarkan akan membentuk sebuah segitiga siku-siku dengan panjang sisi tegak 6 m dan sisi datar 8 m. Perpindahan adalah panjang garis miringnya dan diperoleh dari teorema Pythagoras yaitu:

Perpindahan = √(62 + 82)

Perpindahan = √100

Perpindahan = 10 m.

 

Jadi, jarak dan perpindahan yang ditempuh Shinta berturut-turut adalah 14 m dan 10 m.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

201

3.0

Jawaban terverifikasi