Lestari L

31 Desember 2021 05:51

Iklan

Lestari L

31 Desember 2021 05:51

Pertanyaan

Setelah mempertimbangkan kemanfaatannya, Amin akhirnya cenderung memilih membeli sepatu dibandingkan dengan membeli televisi. Tindakan Amin tersebut dikenal dengan istilah tindakan... a. Rasional berorientasi nilai b. Rasional instrumental c. Tradisional d. Afektif e. Rasional

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

42

:

09

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Nadiyya

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

08 Januari 2022 04:03

Jawaban terverifikasi

Halo Lestari L, kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah B. Rasional instrumental. Yuk, simak penjelasan berikut! Tindakan rasional bersifat instrumental adalah tindakan yang ditujukan pada pencapaian tujuan-tujuan yang secara rasional diperhitungkan dan diupayakan sendiri oleh aktor yang bersangkutan. Dalam hal ini pelaku memperhitungkan efisiensi dan efektivitas dari sejumlah pilihan tindakan. Terima kasih sudah bertanya dan gunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

10

0.0

Jawaban terverifikasi