Alahsar B

26 Mei 2022 18:52

Iklan

Alahsar B

26 Mei 2022 18:52

Pertanyaan

setelah dinasionalisasi, de javasche bank berubah menjadi a. bank central b. bank indonesia c. bank internasional d. bank tabungan negara

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

36

:

50

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Nafisah

27 Mei 2022 03:42

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah B Pembahasan Pada 15 Desember 1951 diumumkan Undang-Undang No. 24 tahun 1951 tentang nasionalisasi de Javasche Bank menjadi Bank Sentral kemudian pada 1 Juli 1953, de Javasche Bank berganti menjadi Bank Indonesia. Saat ini, gedung de Javasche Bank yang awalnya dimiliki Belanda, bisa ditemui di kawasan Kota Tua, Jakarta. Bangunan tersebut kemudian menjadi milik Indonesia setelah nasionalisasi de Javasche Bank terjadi serta telah beralih fungsi sebagai Museum Bank Indonesia. Jadi, jawabannya adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

13

5.0

Jawaban terverifikasi