Anonim A

01 Desember 2021 02:10

Iklan

Anonim A

01 Desember 2021 02:10

Pertanyaan

selain rumah tangga pelaku ekonomi yang dapat memberi atau menyediakan faktor faktor produksi adalam

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

59

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Abdurrohman

02 Desember 2021 01:51

Jawaban terverifikasi

Halo Anonim! Aku bantu jawab ya Jawabannya adalah "Masyarakat Luar negeri", ya. Faktor Produksi adalah segala sesuatu (barang atau jasa) yang dapat digunakan dalam proses produksi (menciptakan atau menambah nilai guna dari barang dan jasa). Terdapat empat faktor produksi utama, yaitu berupa Tenaga Kerja, Lahan (sumber daya alam), Kapital, dan Skills. Nah, pemilik faktor-faktor produksi di atas adalah rumah tangga keluarga, ya sehingga supply (pemasok) faktor produksi berasal dari rumah tangga keluarga. Akan tetapi, jika perekonomian sudah menganut model perekonomian terbuka maka penawaran faktor produksi juga bisa berasal dari rumah tangga keluarga di luar negeri (masyarakat luar negeri). Semoga membantu, ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

35

5.0

Jawaban terverifikasi