Steven T

06 April 2020 13:14

Iklan

Iklan

Steven T

06 April 2020 13:14

Pertanyaan

sel yang intinya memiliki selaput inti disebut? a. prokarion c. nukleus b. eukarion d. nukleolus


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

I. Fauziah

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

03 Februari 2022 05:10

Jawaban terverifikasi

Hai Steven, kakak bantu jawab ya :) Jawaban yang tepat adalah b. eukarion. Sel merupakan unit struktural terkecil yang menyusun tubuh makhluk hidup. Sel dibedakan menjadi sel prokariotik dan eukariotik. Sel prokariotik merupakan sel yang tidak memiliki selaput inti dan tidak memiliki sistem endomembran (membran dalam) seperti retikulum endoplasma dan badan golgi. Sel prokariotik umumnya masih bersifat sederhana. Lapisan luar sel prokariotik berupa dinding sel yang berfungsi melindungi bagian dalam sel. Lapisan kedua setelah dinding sel adalah membran plasma yang menutupi sitoplasma berisi DNA, RNA dan protein yang penting untuk kehidupan. Sel prokariotik dimiliki oleh makhluk hidup uniseluler seperti bakteri. Sedangkan sel eukariotik adalah sel yang memiliki selaput inti dan sistem endomembran. Sistem endomembran tersusun atas organel-organel. Sel eukariotik tersusun dari tiga bagian yaitu membran sel, inti sel dan sitoplasma. Di dalam sitoplasma terdapat bagian yang membentuk ruang di dalam sel, organel atau vesikel. Sel eukariotik dimiliki oleh hewan dan tumbuhan. Semoga jawabannya membantu ya!

alt

Iklan

Iklan

Sayrani A

06 April 2020 16:34

A. Eukariotik


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

hydra itu tumbuhan atau hewan ,

3

0.0

Jawaban terverifikasi