Intan A
23 Agustus 2024 13:34
Iklan
Intan A
23 Agustus 2024 13:34
Pertanyaan
Segala tindakan yang diambil pemerintah di bidang ekonomi dalam rangka memperbaiki perekonomian negara tersebut adalah ...
A. Tindakan ekonomi
B. Metode ekonomi
C. Prinsip ekonomi
D. Politik ekonomi
E. Hukum ekonomi
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
03
:
00
:
02
34
1
Iklan
Nawal S
24 Agustus 2024 19:43
D. politik ekonomi
penjelasan
• Metode ekonomi adalah cara atau teknik yang digunakan untuk mencapai tujuan ekonomi.
• Tindakan ekonomi adalah tindakan individu atau kelompok yang berkaitan dengan produksi, konsumsi, dan distribusi barang dan jasa.
• Prinsip ekonomi adalah aturan atau pedoman yang mengatur perilaku ekonomi.
• Politik ekonomi adalah kebijakan pemerintah yang bertujuan untuk mencapai tujuan ekonomi tertentu.
• Hukum ekonomi adalah aturan hukum yang mengatur kegiatan ekonomi.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!