Lantana C

11 Maret 2022 02:32

Iklan

Lantana C

11 Maret 2022 02:32

Pertanyaan

Secara struktural terdapat dua tipe sel, yaitu prokariotik dan sel eukariotik, dimana setiap makhluk hidup tersusun dari salah satu tipe sel tersebut. Bakteri merupakan salah satu makhluk hidup. pernyataan yang tepat mengenai tipe dan struktur sel bakteri adalah .... a. bakteri merupakan makhluk hidup eukariotik karena materi genetik terkonsentrasi pada suatu tempat yang disebut nukleoid. b. bakteri merupakan makhluk hidup prokariotik karena nukleusnya diselubungi oleh karioteka. c. bakteri memiliki tipe sel yang nukleusnya tidak memiliki membran inti yang memisahkan materi genetik pada inti sel dengan bagian sel lainnya sehingga disebut sel prokariotik. d. merupakan tipe sel eukariotik karena memiliki materi genetik berupa DNA dan RNA.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

16

:

32

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Dianita

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

15 April 2022 20:55

Jawaban terverifikasi

Hai Lantana, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban yang tepat adalah opsi C Bakteri merupakan salah satu organisme prokariotik. Organisme prokariotik merupakan organisme yang belum memiliki membran inti sel. Sehingga nukleus dari organisme tersebut tidak memiliki membran inti yang memisahkan materi genetik pada inti sel dengan bagian sel lainnya. Organisme prokariotik juga tidak memiliki organel-organel yang bermembran seperti retikulum endoplasma (RE), mitokondria, badan golgi, dan lain sebagainya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah opsi C. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi