Evamardiana E

05 Oktober 2021 08:59

Iklan

Evamardiana E

05 Oktober 2021 08:59

Pertanyaan

Sebutkanlah masing-masing 4 contoh Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik​!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

49

:

31

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Maryam

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

13 Oktober 2021 05:30

Jawaban terverifikasi

Halo Eva, kakak bantu jawab ya. Sel merupakan unit struktural dan fungsional terkecil penyusun makhluk hidup. Sel berdasarkan keberadaan membran intinya dibedakan atas sel prokariotik dan sel eukariotik. Perbedaan antara sel prokariotik dan sel eukariotik diantaranya adalah - Sel prokariotik adalah sel yang tidak memiliki membran inti. Sedangkan sel eukariotik adalah sel yang memiliki membran inti. - Sel prokariotik memiliki materi genetik yang tersebar di sitoplasma. Sedangkan sel eukariotik memiliki materi genetik di dalam inti sel. - Sel prokariotik tidak memiliki organel bermembran. Sedangkan sel eukariotik memiliki organel bermembran, seperti retikukum endoplasma, mitokondria, kloroplas, badan golgi, lisosom, dll. - Sel prokariotik memiliki DNA sirkuler atau plasmid. Sedangkan sel eukariotik memiliki DNA linier. - Sel prokariotik melakukan respirasi seluler di dalam mesosom. Sedangkan sel eukariotik melakukan respirasi seluler di dalam mitokondria. - Sel prokariotik contohnya pada organisme kingdom monera seperti Escherichia coli, Salmonella typhi, Oscillatoria sp., Anabaena sp.. Sedangkan sel eukariotik contohnya pada organisme kingdom protista, fungi, plantae dan animalia. Misalnya Amoeba sp, Rhizopus oryzae, sel tumbuhan paku, sel cacing tanah. Dengan demikian, contoh dari sel prokariotik adalah sel pada organisme Escherichia coli, Salmonella typhi, Oscillatoria sp., Anabaena sp.. Contoh sel eukariotik adalah sel pada organisme Amoeba sp, Rhizopus oryzae, sel tumbuhan paku, sel cacing tanah. Seperti itu ya Eva, semoga membantu. Kelas: 7 SMP Topik: Sistem Organisasi Kehidupan


Iklan

Remon F

27 Oktober 2022 08:09

Sel prokariotik


Remon F

27 Oktober 2022 08:10

Sel prokarotik


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

9

3.5

Jawaban terverifikasi