Rani H

31 Mei 2022 10:33

Iklan

Rani H

31 Mei 2022 10:33

Pertanyaan

Sebutkan upaya untuk melestarikan hewan dan tumbuhan!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

17

:

18

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Budiaty

Mahasiswa/Alumni UIN Maulana Malik Ibrahim Malang

01 Juni 2022 08:59

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah, melindungi hewan hewan langka yang terancam punah, mendukung pelestarian dan penangkaran hewan, dan melakukan penanaman kembali untuk hutan-hutan gundul. Makhluk hidup yang ada dibumi selain manusia adalah hewan dan tumbuhan. Manusia harus melestarikan hewan dan tumbuhan dikarenakan untuk mengurangi tingkat kepunahan pada hewan dan tumbuhan yang perkembangbiakannya lambat. Selain itu pentingnya menjaga kelestarian hewan dan tumbuhan adalah untuk menjaga keseimbangan ekosistem sesama makhluk hidup dan lingkungannya. Penting bagi manusia untuk melakukan upaya-upaya guna menjaga kelestarian hewan dan tumbuhan. Jadi, upaya untuk melestarikan hewan dan tumbuhan adalah melindungi hewan hewan langka yang terancam punah, mendukung pelestarian dan penangkaran hewan, dan melakukan penanaman kembali untuk hutan-hutan gundul.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi