Aning A

06 Juni 2022 13:41

Iklan

Aning A

06 Juni 2022 13:41

Pertanyaan

Sebutkan tiga kegiatan ekonomi yang saling berkaitan dengan kehidupan sehari-hari!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

50

:

11

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Selvi

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Ujung Pandang

07 Juni 2022 01:19

Jawaban terverifikasi

Jawabannya kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Pembahasan: Kegiatan ekonomi adalah seluruh kegiatan yang dilakukan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Ada tiga pokok kegiatan ekonomi yang saling berkaitan satu sama lain, yaitu kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Berikut penjelasan keterkaitannya. Kegiatan produksi adalah kegiatan mengolah berbagai faktor produksi (sumber daya alam, tenaga kerja, modal, dll) menjadi barang jadi yang siap konsumsi. Kemudian barang jadi tersebut akan disalurkan melalui kegiatan distribusi. Kegiatan distribusi sendiri adalah kegiatan penyaluran barang dan jasa dari produsen ke konsumen. Selanjutnya konsumen akan melakukan kegiatan konsumsi dengan menghabiskan atau mengurangi nilai manfaat barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhannya. Jadi, jawabannya adalah kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi