NAKEISYA S

21 Juli 2021 06:25

Iklan

NAKEISYA S

21 Juli 2021 06:25

Pertanyaan

sebutkan syarat paragraf yang baik

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

15

:

16

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Wahyuni

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

21 Juli 2021 10:51

Jawaban terverifikasi

Konsep: Ciri Paragraf yang Baik Hai, Nakeisya S. Paragraf adalah suatu bagian dalam sebuah karangan yang mengandung satu ide pokok dan penulisannya dimulai dengan garis baru. Ciri paragraf yang baik menunjukkan adanya kohesi dan koherensi. Kohesi berkenaan dengan hubungan bentuk antara bagian-bagian dalam suatu paragraf, yakni adanya unsur-unsur pembentuk kalimat, seperti subjek dan predikat. Koherensi berkaitan dengan hubungan makna, setiap paragraf memiliki kalimat utama dan kalimat penjelas yang gagasannya saling berkaitan. Paragraf yang baik juga harus menunjukkan kelogisan. Dengan demikian, ciri paragraf yang baik menunjukkan syarat kohesi (kelengkapan unsur), koherensi (keterkaitan makna), dan logis.


Iklan

Ekaaa R

21 Juli 2021 08:28

hai aku bantu jawab ya syarat syarat paragraf baik : 1.memiliki kelengkapan unsur -unsur paragraf 2.terdapat hubungan pada unsur unsur paragraf yang ditulis 3.terdapat kepaduan pada unsur unsur paragraf yg ditulis semoga membantu ya


Cecilia A

21 Juli 2021 13:25

Memiliki kelengkapan unsur-unsur paragraf. Seperti yang kita telah ketahui, paragraf memiliki unsur berupa kalimat utama dan penjelas. ... Terdapat hubungan pada unsur-unsur paragraf yang ditulis. ... Terdapat kepaduan pada unsur-unsur paragraf yang ditulis. Terimakasih.. Semoga membantu Yaa Maaf Kalau salahh


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dalam teks eksplanasi, pernyataan umum, isi, dan penutup harus berkaitan dan saling ... . a. memahami b. mendorong c. menggambarkan d. menjelaskan

11

5.0

Jawaban terverifikasi