Densy D

22 April 2022 22:10

Iklan

Densy D

22 April 2022 22:10

Pertanyaan

sebutkan susunan pemerintah militer Jepang di indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

25

:

32

Klaim

4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Beni

Mahasiswa/Alumni Universitas Muria Kudus

23 April 2022 02:31

Jawaban terverifikasi

Halo Densy D. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban dari soal di atas adalah gunshirekan, gunseikan dan gunseibu. Yuk simak pembahasan berikut. Pada masa pendudukan Jepang, tentara Jepang melakukan pembentukan pemerintahan militer di bekas wilayah Hindia Belanda (Indonesia). Susunan pemerintahan militer Jepang adalah: 1. Gunshirekan. Gunshirekan (panglima tentara) yang disebut Seiko Shikikan (panglima tertinggi) sebagai pucuk pimpinan. Panglima tentara yang pertama dijabat oleh Jenderal Hitoshi Imamura. 2. Gunseikan. Gunseikan (kepala pemerintahan militer) yang dirangkap oleh kepala staf. Kepala staf yang pertama adalah Mayor Jenderal Seizaburo Okasaki. Kantor pusat pemerintahan militer ini disebut Gunseikanbu. 3. Gunseibu. Gunseibu adalah koordinator pemerintahan dengan tugas memulihkan ketertiban dan keamanan atau semacam gubernur. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru. Semoga membantu ya :)


Iklan

Greacesiella F

23 April 2022 03:15

Jawaban terverifikasi

Hallo aku Bantu jawab ya kak susuan pemerintahan militer Jepang di Indonesia : Gunshireikan (panglima tentara), Saiko Shikikan (panglima tertinggi)pucuk pimpinan. Gunseikan (kepala pemerintahan militer), dirangkap oleh kepala staf tentara. semoga bermanfaat 🙏


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi