Anonim A

06 Februari 2022 14:33

Iklan

Anonim A

06 Februari 2022 14:33

Pertanyaan

sebutkan sikap dan perilaku yang bisa dilakukan pelajar untuk menjaga keutuhan NKRI

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

11

:

39

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Nur

07 Februari 2022 13:03

Jawaban terverifikasi

Hai, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang benar adalah : 1. Saling menghargai dan menghormati antar teman. 2. Menumbuhkan sikap toleransi. 3. Tidak membeda - bedakan teman. 4. Belajar tentang budaya yang ada di Indonesia. 5. Menyelesaikan masalah dengan betmusyawarah. Soal menanyakan tentang sebutkan sikap dan perilaku yang bisa dilakukan pelajar untuk menjaga keutuhan NKRI. Yuk simak penjelasan berikut. Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia artinya adalah bahwa Indonesia merupakan negara kesatuan yang memiliki kedaulatan, memiliki tujuan nasional, dan berdiri secara utuh baik wilayahnya, rakyatnya, ataupun pemerintahannya. Semua komponen bangsa, baik individu maupun kelompok bertanggung jawab menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Sikap kita sebagai siswa untuk menjaga keutuhan NKRI diantaranya : 1. Saling menghargai dan menghormati antar teman. 2. Menumbuhkan sikap toleransi. 3. Tidak membeda - bedakan teman. 4. Belajar tentang budaya yang ada di Indonesia. 5. Menyelesaikan masalah dengan betmusyawarah. Dengan demikian, sikap dan perilaku yang bisa dilakukan pelajar untuk menjaga keutuhan NKRI adalah >> 1. Saling menghargai dan menghormati antar teman. 2. Menumbuhkan sikap toleransi. 3. Tidak membeda - bedakan teman. 4. Belajar tentang budaya yang ada di Indonesia. 5. Menyelesaikan masalah dengan betmusyawarah. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

16

3.5

Jawaban terverifikasi