SMATUNAS S

23 Maret 2020 10:04

Iklan

SMATUNAS S

23 Maret 2020 10:04

Pertanyaan

sebutkan manfaat pelaksanaan BI RTGS?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

35

:

36

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Utami

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

27 Desember 2021 03:41

Jawaban terverifikasi

Hallo SMATUNAS S, kakak bantu jawab yaa :) Manfaat pelaksanaan BI RTGS adalah sebagai berikut. 1. BI RGTS daapat meningkatkan kepastian penyelesaian akhir (settlement finality) setiap transaksi pembayaran, hal ini dapat mengurangi risiko penyelesaian akhir (minimizing settlement risk) 2. Sistem BI RTGS menjadi sarana transfer dana antar-bank yang praktis, cepat, efisien, aman dan handal. 3. Sistem BI-RTGS dilengkapi dengan mekanisme sentralisasi rekening giro menjadi sarana yang dapat diandalkan untuk meningkatkan efektivitas pengelolaan dana (management fund) baik bagi peserta maupun pihak otoritas moneter dan perbankan. 4. Bagi otoritas informasi mengenai pengelolaan dana perbankan menjadi informasi pendukung dalam menjalankan kegiatan operasi moneter dan early warning system pengawasan bank. Semoga jawabannya membantu yaa. Have a nice day! :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa pengertian ekonomi

2

5.0

Jawaban terverifikasi