Lenita R

03 September 2020 11:27

Iklan

Iklan

Lenita R

03 September 2020 11:27

Pertanyaan

sebutkan jenis kebutuhan menurut intensitasnya atau tingkat kepentingannya a.sifatnya b.waktunya c.pihak yang membutuhkannya


79

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

O. Yohana

Mahasiswa/Alumni Universitas Jenderal Soedirman

30 Desember 2021 23:16

Jawaban terverifikasi

Halo Lenita R, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban: Kebutuhan manusia dapat dibedakan menjadi kebutuhan berdasarkan intensitas kegunaannya, sifatnya, waktunya, dan pihak yang membutuhkannya. Penjelasan: Setiap manusia memiliki berbagai macam kebutuhan untuk keberlangsungan hidupnya. Berikut berbagai jenis kebutuhan: 1. Berdasarkan intensitas kegunaannya a. Kebutuhan primer yaitu kebutuhan yang wajib harus dipenuhi terlebih dahulu, contohnya sandang, pangan, dan papan. b. Kebutuhan sekunder yaitu kebutuhan yang dapat dipenuhi ketika kebutuhan primer sudah terpenuhi, contohnya perabotan rumah tangga, televisi, meja. C. Kebutuhan tersier yaitu kebutuhan akan barang mewah, contohnya emas, mobil mewah, apartemen. 2. Berdasarkan sifatnya a. Kebutuhan jasmani yaitu kebutuhan yang sifatnya badaniah atau fisik, contohnya makan dan pakaian. b. Kebutuhan rohani yaitu kebutuhan yang berhubungan dengan kejiwaan, contohnya rekreasi dan ibadah. 3. Berdasarkan waktunya a. Kebutuhan sekarang yaitu kebutuhan yang harus dipenuhi saat itu juga, contohnya ketika sedang sakit perlu minum obat. b. Kebutuhan akan datang yaitu kebutuhan yang dipenuhi di masa yang akan datang, contohnya menabung untuk biaya pendidikan. 5. Berdasarkan pihak yang membutuhkan a. Kebutuhan individu yaitu kebutuhan yang dipenuhi untuk dirinya sendiri, contohnya makanan dan pakaian. b. Kebutuhan kelompok yaitu kebutuhan yang dapat digunakan secara bersama-sama, contohnya jalan raya. Jadi, kebutuhan manusia dapat dibedakan menjadi kebutuhan berdasarkan intensitas kegunaannya, sifatnya, waktunya, dan pihak yang membutuhkannya. Semoga membantu Lenita R, semangat :)


Iklan

Iklan

Divana D

04 September 2020 03:52

a. sifatnya👉jasmani dan rohani b. waktunya👉sekarang, masa depan dan sepanjang waktu c. pihak yg membutuhkannya👉individual dan kelompok (kolektif)


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa perbedaan ekonomi management dan akutansi secara detail.

2

0.0

Jawaban terverifikasi