Cepra A

09 Juni 2022 05:05

Iklan

Cepra A

09 Juni 2022 05:05

Pertanyaan

Sebutkan jenis-jenis kebutuhan hidup manusia dan beri contohnya!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

50

:

26

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. NOVIANI

09 Juni 2022 06:46

Jawaban terverifikasi

Contoh kebutuhan hidup manusia.yakni kebutuhan primer adalah sandang, pangan, dan papan. Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan lain yang sifatnya melengkapi dan meningkatkan kenyamanan. Kebutuhan ini dipenuhi setelah kebutuhan primer. Beberapa contoh kebutuhan sekunder adalah kulkas, ac, kipas angin, dan sebagainya. Jenis-jenis kebutuhan manusia 1. Kebutuhan Primer. Kebutuhan primer adalah kebutuhan utama yang harus dipenuhi supaya individu dapat mempertahankan hidupnya. Kebutuhan primer terdiri dari sandang (pakaian), pangan (makan), dan papan (tempat tinggal). 2. Sekunder. Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan yang muncul setelah kebutuhan primer terpenuhi. Contoh dari kebutuhan sekunder yaitu kendaraan pribadi, kulkas, mesin cuci, telepon, rak, dan masih banyak lagi. Kebutuhan sekunder ini sifatnya menjadi pelengkap kebutuhan primer. 3. Kebutuhan Tersier. kebutuhan tersier adalah kebutuhan manusia pada barang dan jasa yang tergolong mewah. Kebutuhan tersier ini dipakai untuk orang mampu sesuai intensitas penggunaannya. Contoh kebutuhan tersier adalah membeli mobil mewah, liburan keluar negeri, naik jet pribadi, dan belanja perhiasan mewah. Jadi, itulah beberapa contoh kebutuhan manusia.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

9

3.5

Jawaban terverifikasi