Bimantoro U

12 Oktober 2020 14:59

Iklan

Bimantoro U

12 Oktober 2020 14:59

Pertanyaan

sebutkan jaringan jaringan pada tumbuhan beserta artinya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

09

:

58

Klaim

28

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Nopriliansyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

07 Maret 2022 12:40

Jawaban terverifikasi

Halo Bimantoro, kakak bantu jawab yaa :) Berikut ini merupakan 5 jaringan tumbuhan : 1. Jaringan meristem, merupakan kumpulan sel yang aktif membelah menghasilkan sel-sel baru yang belum terdiferensiasi, yang kemudian dapat berkembang menjadi berbagai jaringan dan organ tumbuhan. 2. Jaringan epidermis, merupakan jaringan paling luar dari tubuh tumbuhan. Jaringan epidermis menutupi seluruh tubuh tumbuhan, mulai dari akar, batang, dan daun. 3. Jaringan Dasar (Parenkima), merupakan jaringan yang menjadi tempat bagi jaringan lain. 4. Jaringan Penguat atau Penyokong, terdiri atas kolenkima dan sklerenkima. 5. Jaringan Pengangkut, merupakan jaringan yang tersusun atas pembuluh-pembuluh. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Fauzan Z

14 Oktober 2020 11:20

a.jaringan meristem, merupakan jaringan yg sel selnya aktif membelah diri b. jaringan penyokong, berfungsi sebagai penguat/penyokong tumbuhan c. jaringan dasar, disebut juga jaringan parenkim jaringan inilah yg mengisi ruang antar jaringan d. jaringan pengangkut, berfungsi untuk proses pengangkutan zat zat yg ada du dalam tumbuhan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan pengertian gerak pasif

2

0.0

Jawaban terverifikasi