Lestari L

24 Mei 2022 02:01

Iklan

Lestari L

24 Mei 2022 02:01

Pertanyaan

sebutkan faktor penghambat mobilitas sosial ?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

48

:

22

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rafid

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

24 Mei 2022 08:47

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah kemiskinan, diskriminasi, dan kondisi politik. Berikut penjelasannya! Mobilitas sosial merupakan gerak perpindahan status atau kedudukan individu maupun kelompok dari satu lapisan sosial ke lapisan sosial yang lain, baik secara vertikal maupun horizontal. Faktor yang menghambat mobilitas sosial yaitu : 1. Kemiskinan. Kemiskinan menyebabkan seseorang kesulitan untuk meningkatkan pendidikan,ketrampilan ataupun modal usaha guna memperbaiki kehidupannya. 2. Diskriminasi. Perlakuan yang berbeda terhadap golongan masyarakat tertentu menyebabkan mereka sulit meningkatkan kedudukan sosial. 3. Kondisi politik yang tidak stabil. Apabila kondisi politik tidak stabil maka akan mengganggu kondisi - kondisi lainnya, misalnya keamanan negara. Dalam keadaan negara yang tidak aman memengaruhi kemampuan seseorang untuk mobilitas sosial.


Iklan

Adli Y

20 Oktober 2022 03:38

Mengapa faktor pemudalah dalam akses pendidikan menjadi faktor pendorong terjadinya mobilitas sosial


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi