Ariqah I

09 Desember 2021 22:06

Iklan

Ariqah I

09 Desember 2021 22:06

Pertanyaan

sebutkan faktor faktor pendukung kemajuan perikanan di jepang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

11

:

01

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Ramadanthy

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

14 Desember 2021 12:19

Jawaban terverifikasi

Hallo Ariqah, kakak bantu jawab yaa Jadi yang menjadi faktor pendukung kemajuan perikanan Jepang adalah pengaruh arus panas Kurosyiwa dan arus dingi Oyasyiwa, banyak terdapat teluk, Penangkapan ikan menggunakan kapal canggih, dan tersedianya sumber daya manusia yang handal. Berikut penjelasannya. Jepang termasuk salah satu negara yang memiliki armada perikanan terbesar di dunia. Jepang adalah negara pengimpor hasil laut terbesar di dunia. Sejak tahun 1996, Jepang berada di peringkat ke-6 dalam total tangkapan ikan di bawah RRT, Peru, Amerika Serikat, Indonesia, dan Chili. Jepang juga menebarkan kontroversi dengan mendukung perburuan ikan paus. Berikut beberapa hal yang menyebabkan majunya perikanan laut di Jepang : 1. Pengaruh pertemuan arus panas Kurosyiwa dan arus dingin Oyasyiwa yang menyebabkan laut Jepang kaya akan ikan. 2. Banyak terdapat teluk, sehingga banyak pelabuhan alami yang sangat mendukung sebagai dermaga perikanan. 3. Penangkapan ikan banyak dilakukan dengan menggunakan peralatan dan kapal-kapal canggih dan modern. 4. Tersedianya sumber daya manusia (SDM) yang handal serta sarana dan prasarana yang mendukung di bidang perikanan laut. Maka yang menjadi faktor pendukung kemajuan perikanan Jepang adalah pengaruh arus panas Kurosyiwa dan arus dingi Oyasyiwa, banyak terdapat teluk, Penangkapan ikan menggunakan kapal canggih, dan tersedianya sumber daya manusia yang handal. Semoga membantu yaa.


Iklan

Muhammad R

05 Oktober 2023 14:43

Sebutkan 5 faktor pendukung perikanan negara Jepang !


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

15

5.0

Jawaban terverifikasi