Christina A

27 Januari 2022 09:16

Iklan

Christina A

27 Januari 2022 09:16

Pertanyaan

Sebutkan dan jelaskan kelebihan metode angket/kuesioner!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

28

:

40

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Hamdi

Mahasiswa/Alumni Universitas PGRI Yogyakarta

03 Februari 2022 11:11

Jawaban terverifikasi

Hai Christina A! Kakak bantu jawab ya. Jawaban soal di atas adalah dapat mengungkapkan pendapat atau tanggapan seseorang baik secara individual maupun kelompok terhadap permasalahan. Yuk! Simak pembahasan berikut. Kuesioner adalah daftar pertanyaan tertulis yang telah disusun sebelumnya. Pertanyaan-pertanyaan yang terdapat dalam kuesioner, atau daftar pertanyaan tersebut cukup terperinci dan lengkap dan biasanya sudah menyediakan pilihan jawaban (kuesioner tertutup) atau memberikan kesempatan responden menjawab secara bebas (kuesioner terbuka). Menurut Sukardi (2012) beberapa kelebihan kuesioner adalah sebagai berikut: a. Dapat mengungkapkan pendapat atau tanggapan seseorang baik secara individual maupun kelompok terhadap permasalahan. b. Dapat disebarkan untuk responden yang berjumlah besar dengan waktu yang relatif singkat. c. Tetap terjaganya objektivitas responden dari pengaruh luar terhadap satu permasalahan yang diteliti. d. Tetap terjaganya kerahasiaan responden untuk menjawab sesuai dengan pendapat pribadi. e. Karena diformat dalam bentuk surat, maka biaya lebih murah. f. Penggunaan waktu yang relatif fleksibel sesuai dengan waktu yang telah diberikan peneliti. g. Dapat menjaring informasi dalam skala luas dengan waktu yang cepat. Oleh karena itu, jawaban soal di atas adalah dapat mengungkapkan pendapat atau tanggapan seseorang baik secara individual maupun kelompok terhadap permasalahan. Semoga membantu ya :) Terima kasih.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

35

0.0

Jawaban terverifikasi