Dica L

26 Juni 2022 22:35

Iklan

Dica L

26 Juni 2022 22:35

Pertanyaan

Sebutkan dan jelaskan keadilan menurut plato!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

31

:

26

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rafid

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

27 Juni 2022 02:47

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah keadilan distributif, komutatif, kodrat alam, konvensional, moral, dan prosedural. Berikut penjelasannya! Menurut Plato, keadilan adalah sesuatu yang ada di luar kemampuan manusia biasa sementara sumber ketidakadilan adalah adanya perubahan dalam masyarakat. Plato membedakan keadilan menjadi enam bagian, yaitu: 1. Keadilan distributif, yaitu selalu membagikan segala kenikmatan dan beban bersama dengan cara rata dan merata melalui kebijakan pemerintah. 2. Keadilan komutatif, yaitu selalu memberikan kepada sesamanya, suatu yang menjadi hak orang lain, atau sesuatu yang sudah semestinya diterima oleh pihak lain. 3. Keadilan kodrat alam, yaitu senantiasa memberikan dan melaksanakan segala sesuatu yang menunjukkan kemakmuran dan kesejahteraan bersama sebagai tujuan akhir dari masyarakat atau negara. 4. Keadilan konvensional, yaitu keadilan yang mengikat warga negara oleh penguasa atau pemerintah. 5. Keadilan moral, yaitu keadilan yang timbul karena adanya persatuan/penyesuaian yang selaras dengan nilai moral. 6. Keadilan prosedural, yaitu sarana untuk melaksanakan keadilan moral yang berkedudukan lebih tinggi daripada hukum positif dan adat kebiasaan.


Iklan

Sarah S

30 Juni 2022 09:37

Menurut Plato sebagaimana dikutip oleh Suteki dan Galang Taufani, keadilan adalah di luar kemampuan manusia biasa. Sumber ketidakadilan adalah adanya perubahan dalam masyarakat.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi